Aryadi , Mahrus and Satriadi, Trisnu and Ilham, Wahyudi Model Pemberdayaan Masyarakat Pada Kawasan Hutan Konservasi Suaka Margasatwa Kuala Lupak dan Pulau Kaget Kalimantan Selatan. Prosiding Seminar Nasional FKPTPI 2015.
|
Text
PROSIDING-FKPTPI-2015-91-94.pdf Download (343Kb) | Preview |
Abstract
Suaka Margasatwa Kuala Lupak dan Pulau Kaget merupakan dua kawasan yang ditetapkan sebagai kawasan konservasi di Kalimantan Selatan. Permasalahan yang timbul di dua lokasi tersebut adalah adanya konflik lahan. Pendekatan pemberdayaan masyarakat merupakan salah satu model resolusi konflik lahan hutan yang berkelanjutan karena mampu menampung dinamika aspirasi dan peran serta masyarakat, adat dan budaya, serta tata nilai masyarakat berdasarkan pada norma hukum lokal dan nasional. Model pemberdayaan yang dapat dilakukan adalah Hutan Desa Konservasi, Aneka Usaha/ Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu dan atau Program Nasional pemberdayaan masyarakat (PNPM) Mandiri Kehutanan. Kata kunci: hutan konservasi, konflik lahan, pemberdayaan masyarakat
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Depositing User: | Mr Arief Mirathan |
Date Deposited: | 30 Nov 2018 01:57 |
Last Modified: | 30 Nov 2018 01:57 |
URI: | http://eprints.ulm.ac.id/id/eprint/4712 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |