KAJIAN POTENSI KETERSEDIAAN AIR DI DAS BERANGAS KABUPATEN KOTABARU KALIMANTAN SELATAN

Karta, Sirang and Syarifuddin, Kadir (2011) KAJIAN POTENSI KETERSEDIAAN AIR DI DAS BERANGAS KABUPATEN KOTABARU KALIMANTAN SELATAN. Jurnal Hutan Tropika, 6 (2). pp. 43-52. ISSN 1693-7643

[img]
Preview
Text
3. JURNAL HT VO VI NO 2 Kajian potensi.pdf

Download (3486Kb) | Preview

Abstract

Untuk melayani kebutuhan air bersih yang bersumber dari beberapa DAS, perlu diketahui potensi sumberdaya alam airnya untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Kotabaru dan sekitarnya, baik untuk kebutuhan rumah tangga maupun untuk kebutuhan industri. Kabupaten Kotabaru yang memiliki wilayah seluas 9.422,46 km² dan secara khusus Pulau Laut dengan luas keseluruhan 208.920,62 ha Bedasarkan hasil kajian diperoleh bahwa ketersediaan Sumberdaya Air atau debit air pada saat dilakukan kajian diperoleh debit air rata-rata DAS Berangas sebesar 0,053 m3/det atau 137.376 m3/bln, asumsi kebutuhan rata-rata penduduk sebanyak 0.0003 liter/detik/jiwa dan kebutuhan rata-rata tanaman pertanian lahan kering 0,26liter/detik/ha, maka nilai ekonomi ketersediaan air DAS Berangas untuk kebutuhan domestik sebesar 0,204liter/detik senilai Rp. 2,573.337/thn dengan jumlah penduduk 587 jiwa, sedangkan untuk pertanian sebesar 186,55liter/detik senilai Rp. 588.304.080/thn dengan luas lahan 717,50ha

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: DAS dan Ketersdiaan Air
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Divisions: Fakultas Kehutanan > Managemen Hutan
Depositing User: Mr Arief Mirathan - Eka Setya Wijaya
Date Deposited: 13 Jul 2017 09:29
Last Modified: 13 Jul 2017 09:29
URI: http://eprints.unlam.ac.id/id/eprint/1856

Actions (login required)

View Item View Item